26.2 C
Malang
Selasa, November 26, 2024

Tag: Muhammadiyah

Direktur DEEP Indonesia Berharap LHKP se-Jatim Solid Menuju Pemilu 2024

DIREKTUR Democracy for Eletoral and Empowerment Partnership (DEEP) Indonesia, Neni Nur Hayati berharap agar Muhammadiyah melalui Lembaga Hikmah dan Kebijakan Publik (LHKP) mampu mengkonsolidasikan...

Refleksi 25 Tahun, Menakar Interelasi PAN–Muhammadiyah

LAGU berjudul "Ojo Dibandingke" menjadi fenomenal setelah digemakan oleh penyanyi Farel Prayogi saat perayaan kemerdekaan ke-77 Republik Indonesia di Istana Negara. Meminjam frasa ”Ojo...

Djazman English Scholarship Luluskan 26 Kader Terbaik IMM

INTERNASIONALISASI gerakan inklusif. Itulah tema penutupan program Djazman English Scholarship (DES) yang diprakarsai Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (IMM) di Aula BAU,...

Hajriyanto Thohari: Sejarah Kemerdekaan Indonesia Adalah Sejarah Muhammadiyah

REPUBLIK Indonesia memperingati hari kemerdekaan ke-78 tahun pada 17 Agustus 2023 lalu. Sejarah kemerdekaan itu pada hakikatnya juga adalah sejarah Muhammadiyah sebagaimana dikatakan oleh...

Estafet Kepemimpinan PP IPM Kembali ke Tangan Kader asal Jatim

NASHIR Effendy mengakhiri tugasnya sebagai Ketua Umum Pimpinan Pusat (PP) Ikatan Pelajar Muhammadiyah (IPM). Kini, telah terpilih ketua umum baru melalui Muktamar ke-23 IPM...

Tahun Politik, Mubaligh Muhammadiyah Harus Jadi Moral Force

DI TAHUN politik, para mubaligh Muhammadiyah harus mampu mengambil peran strategis dalam banyak hal, terutama dalam mengedukasi terhadap kondisi perpolitikan. "Kita harus bisa menerima aspirasi...

Malam Ini, Masif Ajak Anak Muda Refleksi Kemerdekaan RI Serentak di Lima Kota

PERISTIWA Rengasdengklok memberi inspirasi kepada Masif (Muda Inklusif) untuk mengajak anak muda di lima kota secara serempak melakukan refleksi kemerdekaan Republik Indonesia. Karena itu,...

Muhadjir Effendy: Pimpinan Muhammadiyah Harus Terbuka Ketika Berpolitik

PIMPINAN Persyarikatan Muhammadiyah jangan terbiasa menutup diri. Harus inklusif alias terbuka dengan siapa pun. Termasuk ketika berpolitik. Sebab, kelemahan Muhammadiyah hari ini adalah sikapnya...

Ketua PWM Jatim: Muhadjir Effendy Pantas Jadi Cawapres, bahkan Capres

TAHUN politik di depan mata. Isu soal pergantian kepemimpinan nasional jadi pembahasang hangat. Survei calon presiden (capres) dan calon wakil presiden (cawapres) terus menggeliat....

Tokoh Muhammadiyah Terlalu Sungkan Berkompetisi

MUHAMMADIYAH terlalu sungkan berkompetisi. Itulah kritik yang disampaikan Prof Dr Siti Zuhro dalam Bincang Politik Nasional dan Rilis Survei Peta Opini Publik Jawa Timur...

Prabowo-Muhadjir Jadi Duet Favorit Warga Jawa Timur

GANJAR Pranowo dan Prabowo Subianto menjadi sosok paling unggul elektabilitasnya dalam survei yang dilakukan Laboratorium Ilmu Politik UMM selama Juli 2023. Ganjar unggul dalam...

PDIP Surabaya: Kinerja Ganjar Selaras dengan Prinsip Muhammadiyah

GANJAR Pranowo menjadi calon presiden (capres) pilihan warga Muhammadiyah di Jawa Timur berdasarkan survei Surabaya Survey Center. Politisi PDIP tersebut memperoleh 40,8 persen meninggalkan...

Ganjar Pranowo Capres Pilihan Warga Muhammadiyah Jatim versi Survei SSC

HASIL survei dinamika perilaku pemilih Jawa Timur menuju Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 yang dilakukan oleh Surabaya Survey Center (SSC), sebagian besar warga Muhammadiyah Jatim...

Mahfud MD Cawapres Favorit di Jatim, Muhadjir Effendy Juga Masuk

MENTERI Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan Indonesia Mahfud MD menjadi calon wakil presiden (cawapres) pilihan pertama warga Jawa Timur dalam survei peta opini...

- A word from our sponsors -

spot_img

Follow us

BerandaTopikMuhammadiyah