23.1 C
Malang
Jumat, November 22, 2024

Tag: Pemilu

Memaafkan Kunci Terwujudnya Harapan Anak Bangsa

GEMURUH pesta demokrasi telah usai, hasil sudah kita dapatkan bersama, ada yang menang dan ada yang kalah, itu semua hanya dalam perhitungan angka suara....

Ketua MPR RI Nilai Sistem Pemilihan Langsung Perlu Dikaji Ulang

KETUA MPR RI Bambang Soesatyo menilai sistem demokrasi dengan model pemilihan langsung perlu dikaji ulang. Sebab, sistem tersebut mendorong adanya demokrasi yang bersifat transaksional...

Dapat Tawaran Menteri, Ganjar Pranowo Pilih Berada di Luar Pemerintahan

CALON presiden nomor urut 3 Ganjar Pranowo lebih memilih berada di luar pemerintahan dibanding mengisi jabatan menteri pada pemerintahan yang akan datang. Hal itu...

Soal Penyelesaian Sengketa Pemilu, Sekum PP Muhammadiyah: Kesempatan MK Perbaiki Citra

MENJELANG sidang perdana sengketa hasil pemilihan umum (Pemilu) 2024 yang dijadwalkan digelar Mahkamah Konstitusi (MK) pada 27 Maret 2024 besok, Sekretaris Umum Pimpinan Pusat...

Prabowo Bertemu Surya Paloh, Zulhas: Boleh Beda Capres, Silaturahmi Jalan Terus

CALON Presiden (Capres) Prabowo Subianto bertemu dengan Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh di Tower NasDem. Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan (Zulhas) merespons santai...

KPU Akan Konversi Hasil Suara Pileg Jadi Kursi Usai Sengketa di MK Selesai

KOMISI Pemilihan Umum (KPU) telah mengesahkan dan mengumumkan hasil perolehan suara pemilihan legislatif (Pileg) 2024. Meski begitu, konversi perolehan suara menjadi kursi di parlemen...

Pesan Haedar untuk Presiden Terpilih, Jadikan Indonesia Lebih Progresif dan Maju

KOMISI Pemilihan Umum (KPU) telah mengumumkan pemenang pemilihan Presiden (Pilpres) tahun 2024. Pasangan calon Presiden-Calon Wakil Presiden (Capres-Cawapres) nomor urut 02 Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming...

Jadwal dan Mekanisme Gugatan Perselisihan Hasil Pemilu 2024

KOMISI Pemilihan Umum (KPU) telah mengumumkan hasil rekapitulasi penghitungan suara pemilihan umum (Pemilu) 2024, baik untuk pemilihan presiden (Pilpres) maupun pemilihan legislatif (Pileg). Hasilnya, paslon...

PPP Tak Lolos Ambang Batas Parlemen, 3 Kursi di Jatim Hangus

PARTAI Persatuan Pembangunan (PPP) harus gigit jari dalam pemilihan umum (Pemilu) tahun 2024. Sebab, partai berlogo kakbah itu gagal memenuhi ambang batas parlemen atau...

KPU Resmi Tetapkan Prabowo-Gibran Jadi Pemenang Pilpres 2024

KOMISI Pemilihan Umum (KPU) RI menetapkan pasangan nomor urut 2 Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka sebagai pemenang pemilihan Presiden (Pilpres) 2024. Penetapan pemenang Pilpres 2024 ...

Agus Rahardjo Datangi Bawaslu Sampang, Konfirmasi Laporan Dugaan Kecurangan Pemilu

CALON anggota DPD RI daerah pemilihan (Dapil) Jawa Timur, Agus Rahardjo mendatangi Bawaslu Sampang, Madura. Kedatangan Agus Raharjo guna memenuhi panggilan Bawaslu Sampang terkait...

Jelang Penetapan Hasil Pemilu 2024, Sekum PP Muhammadiyah: Segera Move On

PENGUMUMAN penetapan hasil pemilihan Presiden (Pilpres) dan pemilihan anggota legislatif (Pileg) tahun 2024 dijadwalkan tanggal 20 Maret 2024. Sekretaris Umum Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah...

Golkar Minta Jatah 5 Menteri, Zulhas: Pembagian Kursi Hak Prerogatif Presiden

KOMISI Pemilihan Umum (KPU) RI belum secara resmi mengumumkan penetapan hasil rekapitulasi suara pemilihan Presiden (Pilpres) tahun 2024. Di mama penetapan dijadwalkan baru akan...

Sisa 4 Provinsi, KPU Kebut Rekapitulasi Nasional

REKAPITULASI suara pemilihan umum (Pemilu) tahun 2024 tingkat nasional menyisakan 4 provinsi. Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI berupaya merampungkan hasil rekapitulasi suara Pemilu 2024...

- A word from our sponsors -

spot_img

Follow us

BerandaTopikPemilu